Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil

Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil - Selamat pagi sobat barakamoon, Seomaga sobat semua dalam keadaan sehat, Judul artikel saya kali ini adalah Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil, Dengan mengunjungi blog ini semoga sobat semua mendapatkan informasi yang sobat cari dan tentunya bermanfaat. mudah-mudahan isi postingan Artikel Adsense, yang saya berikan ini dapat sobat pahami. baiklah, SELAMAT MEMBACA!!!.

Title : Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil
URL : Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil

Baca juga


Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil

Belajar Adsense, Menentukan Niche (Tema) pada blog merupakan langkah awal untuk memulai mengembangkan blog anda, Tak jarang seorang blogger bingung dalam menentukan Niche blognya apakah akan mengangkat Niche fokus pada satu niche saja atau bisa jadi menggunakan Niche "gado-gado". Beberapa blog yang Ane temukan memang rata-rata mempunyai blog dengan tema gado-gado, sedangkan tema atau niche pada blog Ane yang satu ini hanya seputar pembahasan Adsense saja.

Memiliki Niche yang hanya fokus pada satu pokok bahasan memang mempunyai kesulitan tersendiri, berbeda dengan blog yang mempunyai Niche "Gado-gado", Pengertian dari Niche "Gado-gado" sendiri adalah Blog yang membahas dengan banyak pokok bahasan alias tidak fokus hanya pada satu pokok bahasan.

Sebenarnya menentukan Niche memang memiliki keuntungan dan kelemahan masing-masing, Blog dengan niche gado-gado misalnya, seorang blogger gado-gado dapat dengan mudah mengupdate artikel pada blog, ini dikarenakan blog dengan niche gado-gado ini tidak terikat hanya pada satu pokok bahasan. Berbeda dengan Blog yang hanya membahas satu pokok bahasan, Blog dengan satu pokok bahasan lambat laun akan kesulitan untuk memposting Artikel apalagi yang sesuai dengan Tema blognya.

Pengaruh Tipe Iklan dengan CPC
Pengaruh Tipe Iklan dengan CPC

CPC Adsense

Perbedaan yang mendasar adalah harga CPC dari Iklan yang tayang pada Blog dengan satu Niche berbeda harganya jika dibandingkan dengan CPC pada blog gado-gado. Beberapa pemain Adsense Blog mengeluhkan CPC yang rendah pada Iklan yang tayang pada Nichenya.

Blog dengan Niche Gado-gado cenderung memiliki CPC yang rendah, ini dikarenakan Iklan yang tayang biasanya tidak relevan dengan artikel yang ada pada blog (Niche Gado-gado). Logikanya Iklan pada Niche Gado-gado ini sering berubah-ubah mengikuti isi dari artikel yang ada pada Niche gado-gado, sedangkan Blog dengan Niche satu pokok bahasan saja, iklan Adsense yang tampil cenderung konsisten dan sangat relevan dengan isi Artikel pada blog satu Niche.

Moment


Sebenarnya yang mempengaruhi harga CPC tinggi atau rendah ada beberapa faktor, salah satunya yang sudah Ane bahas diatas yaitu Niche pada blog anda sendiri. Faktor yang kedua adalah Moment, Moment disini Ane artikan sebagai peristiwa yang populer pada saat ini, semisal menjelang pergelaran Piala Dunia misalnya, biasanya sang pemasang iklan akan menampilkan iklan yang berkaitan dengan sepak bola, jadi semisal blog anda membahas tentang selain dunia sepak bola biasanya harga CPC pada iklan anda rendah jika dibandingkan dengan Iklan yang tayang pada niche "Bola"

Peletakan Iklan

Letak yang strategis penempatan iklan juga mempengaruhi jumlah CPC yang anda dapat, Iklan yang berada dibawah postingan memang cenderung mendapatkan klik dari pengunjung, namun iklan pada akhir postingan walaupun mendapatkan klik dari pengunjung CPC yang anda dapatkan pasti sangat kecil. CPC kecil walaupun mendapatkan Klik dari pengunjung ini dipengaruhi dengan jenis iklan yang anda pasang.

Iklan dengan Type Banner lebih banyak mendapatkan CPC tinggi, dibandingkan dengan iklan berjenis teks atau gambar saja, namun beberapa blogger kesulitan untuk mempengaruhi pengunjung agar si pengunjung mengikhlaskan kliknya pada iklan Adsense berjenis Banner.




Nah itulah artikel saya tentang Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil

OK sekian dulu artikel saya Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil kali ini, semoga bisa memberikan wawasan untuk sobat semua. Sampai jumpa di postingan artikel saya selanjutnya.

Sobat sedang membaca artikel Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil dengan alamat URL https://barakamoon.blogspot.com/2017/07/niche-gado-gado-cpc-cenderung-kecil.html

0 Response to "Niche Gado-gado, CPC cenderung kecil"

Posting Komentar

histats